Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Jamur Enoki Dimusnahkan karena Ada Bakteri Listeria, Ini Bahaya, Gejala, hingga Orang yang Rentan

Jamur Enoki yang berada di pasaran dalam negeri telah dimusnahkan oleh Pemerintah melalui Kementerian Pertanian.

Penulis: garudea prabawati
Editor: Sri Juliati
zoom-in Jamur Enoki Dimusnahkan karena Ada Bakteri Listeria, Ini Bahaya, Gejala, hingga Orang yang Rentan
freepik.com
Jamur Enoki Dimusnahkan karena Ada Bakteri Listeria, Ini Bahaya, Gejala, hingga Orang yang Rentan 

Meski demikian, wabah ini nampaknya telah berakhir pada 9 Juni 2020.

Sebanyak 36 orang dari 17 negara dilaporkan terinfeksi listeria.

Sebanyak 31 orang menjalani rawat inap, sementara ada empat kematian yang dilaporkan dari California, Hawaii, dan New Jersey.

Enam kasus berhubungan dengan kehamilan, dengan dua kasus mengakibatkan kematian janin.

Baca: Apa Itu Bakteri Listeria yang Ada dalam Jamur Enoki? Disebut Berbahaya 10 Kali Lipat bagi Ibu Hamil

Baca: Mengenal Wabah Listeria di Amerika Serikat dan Kandungan Nutrisi di Jamur Enoki

Baca: 9 Fakta Jamur Enoki yang Dimusnahkan Pemerintah karena Mengandung Listeria

Gejala

Gejala awal listeriosis mungkin tidak begitu terasa dan jelas untuk beberapa waktu.

Masa inkubasinya bervariasi dan bisa berkisar antara 11-70 hari setelah mengonsumsi makanan yang telah terkandung bakteri Listeria.

BERITA TERKAIT

Berikut gejala-gejala infeksi Listeria yang berlangsung 1-3 hari:

- Nyeri otot
- Demam
- Gejala seperti flu
- Mual
- Diare

Bagi banyak orang, infeksi Listeria akan berlalu tanpa disadari.

Namun, pada beberapa individu, infeksi akan menyebar ke sistem saraf di mana gejalanya meliputi:

- Sakit kepala
- Kebingungan
- Leher kaku
- Tremor dan kejang-kejang
- Kehilangan keseimbangan

Baca: Jamur Enoki Penyebab Wabah Listeria yang Tewaskan 4 Orang dan 31 Diopname

Pada individu yang rentan, listeriosis dapat menyebabkan infeksi darah yang serius (septikemia) atau radang selaput di sekitar otak (meningitis).

Jika infeksi listeriosis menyebar ke otak, hasilnya bisa parah dan mungkin termasuk:

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
berita POPULER
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas