Bahan Alami yang Diyakini Bisa Memutihkan Gigi yang Menguning
Gigi kuning tidak selalu membahayakan kesehatan. Tapi, bagi sebagian orang mempengaruhi turunnya tingkat kepercayaan diri mereka.
Editor: Willem Jonata
Hal tersebut dibuktikan dalam sebuah studi tahun 2012.
Penelitian itu menemukan, pasta gigi yang mengandung enzim papain dan bromelain dapat membantu menghilangkan noda gigi.
Di samping itu, vitamin C yang terkandung dalam buah dan sayur juga mengurangi perubahan warna gigi. Baca berikutnya Cara Menurunkan Darah Tinggi secara…
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 6 Bahan Alami untuk Memutihkan Gigi dan Cara Penggunaannya
Berita Rekomendasi