Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Selain Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi, Lansia Perlu Olahraga agar Tubuh Tetap Sehat dan Bugar

Olahraga merupakan salah satu pelengkap di samping nutrisi untuk lansia agar mereka bisa tetap aktif dan fit sehari-hari

Penulis: Aisyah Nursyamsi
Editor: Eko Sutriyanto
zoom-in Selain Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi, Lansia Perlu Olahraga agar Tubuh Tetap Sehat dan Bugar
Shutterstock
Ilustrasi lansia melakukan olahraga 

Setidaknya, lansia memerlukan 30 menit melakukan olahraga setiap harinya.

Untuk melakukan olahraga, bisa dikombinasikan dengan gerakan yang kardio, kekuatan otot dan keseimbangan.

Oleh karena itu pada kegiatan Talkshow kali ini, Entrasol juga memperkenalkan 30 Minutes for 60+, olahraga sederhana.

Hanya membutuhkan waktu 30 menit untuk dilakukan lansia setiap harinya agar tetap aktif dan fit. 

Selain itu, tidak lupa pula mencukupi nutrisi setiap hari secara tepat.

Pemilihan olahraga diimbangi olahraga teratur serta gaya hidup sehat dapat memberikan manfaat pada kesehatan.

Jika memungkinkan, dr Andi menyarankan lansia mengikuti gerakan atau latihan ringan secara rutin untuk menambah porsi latihan kardio dan otot ringan agar massa otot tetap terjaga.

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas