Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Cara Mencegah Dampak Depresi agar Tidak Parah, Termasuk Menyasar Anak-anak

Berikut cara mencegah dampak depresi agar tidak parah, simak penjelasan lengkapnya.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Cara Mencegah Dampak Depresi agar Tidak Parah, Termasuk Menyasar Anak-anak
spectrumnews.com
Berikut cara mencegah dampak depresi agar tidak parah, simak penjelasan lengkapnya. 

- Lindungi anak Anda dari tekanan yang terlalu besar bagi usianya, perlakuan yang merusak mental dan kekerasan.

- Perhatikan kesehatan fisik, mental, dan keperluan anak Anda terutama saat ada perubahan-perubahan besar dalam hidupnya, misalnya pindah ke sekolah baru atau masa puber.

- Upayakan anak untuk cukup tidur, makan teratur, aktif secara fisik, dan melakukan kegiatan yang disukai.

- Luangkan cukup waktu dengan anak Anda.

- Bila anak memiliki niatan atau malah sudah pernah melukai dirinya, carilah bantuan dari tenaga profesional sesegera mungkin untuk mencegahnya.

Baca juga: Cara Mencegah Ular Masuk Rumah saat Musim Hujan, Ini Alasan Ular Kobra Muncul di Musim Penghujan

4. Apabila depresi pasca melahirkan

- Diskusikan perasaan Anda dengan mereka yang dekat dengan Anda, mintalah dukungan mereka.

Berita Rekomendasi

Mereka mungkin dapat membantu merawat bayi Anda ketika Anda membutuhkan waktu untuk beristirahat atau untuk diri sendiri.

- Tetap jaga hubungan dengan keluarga dengan menghabiskan waktu bersama mereka.

- Bila mungkin, keluar ruangan untuk menghirup udara segar.

Di lingkungan yang aman, bawa bayi Anda berjalan-jalan.

Hal ini akan memberikan manfaat bagi Anda dan bayi.

- Bicaralah dengan ibu-ibu lain yang mungkin dapat memberikan nasihat dan mau berbagi pengalaman.

- Bicaralah dengan tenaga kesehatan yang dekat Anda.

Ia dapat membantu Anda mencarikan perawatan yang paling tepat untuk situasi Anda.

- Segera cari bantuan, apalagi bila terlintas dalam pikiran Anda untuk melukai diri Anda atau bayi.

(Tribunnews.com/Katarina Retri)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas