Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Mengenal Apa Itu Demensia: Dari Gejala, Tipe-Tipenya, hingga Cara Penanganannya

Berikut penjelasan terkait demensia yaitu dari gejala, tipe-tipenya hingga cara penanganannya.

Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Mengenal Apa Itu Demensia: Dari Gejala, Tipe-Tipenya, hingga Cara Penanganannya
sciencedaily.com
Ilustrasi otak manusia - Berikut penjelasan terkait demensia yaitu dari gejala, tipe-tipenya hingga cara penanganannya. 

- Tidak dapat menyelesaikan tugas yang dilakukan sendiri

Hal yang Menaikan Risiko Demensia

Berikut adalah hal yang menaikan resiko demensia yaitu:

- Umur

Hal yang sangat meningkatkan resiko demensia yaitu bertambahnya umur yaitu 65 tahun ke atas.

- Sejarah Keluarga

Resiko ini sering terjadi ketika ada keluarga lengkap maka akan semakin meningkatkan demensia terhadap penderitanya.

Berita Rekomendasi

- Ras

Penelitian mengungkapkan jika orang lanjut usia yang berketurunan Afrika-Amerika memiliki resiko dua kali lebih tinggi daripada orang berkulit putih.

Ras hispanik juga akan memiliki resiko terkena 1,5 kali lebih tinggi daripada orang kulit putih.

- Buruknya kesehatan jantung

Hipertensi, kolesterol tinggi, dan merokok adalah beberapa penyakit bawaan yang dapat meningkatkan demensia.

- Cedera yang Menimpa Otak

Cedera pada kepala semakin meningkatkan resiko demensia khususnya bagi mereka yang menderita pada level berat atau terjadi berulang kali.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas