Semiocast: Posting Twitter Jakarta No 1 Dunia, Bandung No 6
Mengejutkan bahwa Jakarta menjadi kota nomor satu di dunia untuk jumlah posting di Twitter, Bandung nomor enam
Editor: Dahlan Dahi
MASHABLE.COM
Table yang bersumber dari Semiocast, perusahaan analis data yang berpusat di Paris, memperlihatkan, dari segi jumlah posting di Twitter, Jakarta nomor di dunia, Bandung nomor enam.
2. Tokyo
3. London
4. Sao Paolo
5. New York
6. Bandung
7. Paris
8. Los Angeles
Berita Rekomendasi
9. Chicago
10. Riyadh
Lihat Juga: Pentagon Ingin Monitor Facebook dan Twitter
Pada 2009, lembaga riset lainnya, Sysomos, mengeluarkan data pengguna Twitter dan Indonesia berada di nomor enam. Berikut daftarnya (10 besar):
1. Amerika Serikat
2. Brasil
3. Inggris
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.