Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Oh Tidak! THR Habis, Tapi Tagihan Kartu Kredit Meningkat? Ikuti Tips Ini

Nah, bagaimana caranya mengelola keuangan, termasuk THR, ketika Lebaran benar-benar bermanfaat?

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Oh Tidak! THR Habis, Tapi Tagihan Kartu Kredit Meningkat? Ikuti Tips Ini
IST/HALOMONEY
Ilustrasi. 

 TRIBUNNEWS.COM - Anda sudah terima Tunjangan Hari Raya (THR) tapi merasa masih kurang?

Tentu Anda tak ingin pusing memikirkan setumpuk tagihan kartu kredit yang tertunggak kan?

Nah, bagaimana caranya mengelola keuangan, termasuk THR, ketika Lebaran benar-benar bermanfaat?




Tejasari CFP dari Independent Financial Planner dari QM Financial memaklumi jika selama bulan puasa pengeluaran kita biasanya akan selalu meningkat dibanding bulan-bulan biasanya.

Selain keperluan makanan yang selalu menambahkan menu berbuka lebih banyak dari biasanya, harga harga kebutuhan makanan juga meningkat.

Di samping itu, pengeluaran untuk Lebaran bagi keluarga juga perlu pengeluaran ekstra. Dengan adanya THR, keuangan kita tentu saja sangat terbantu.

Akan tetapi, justru terkadang pengeluaran kita jauh lebih tinggi dari gaji bulanan ditambah dengan THR itu sendiri, sehingga banyak orang yang akhirnya menggunakan kartu kredit untuk pengeluaran ekstra tadi.

BERITA TERKAIT

THR habis, Lebaran selesai, sayangnya tagihan kartu kredit justru meningkat.

Nah, kali ini, coba mengupayakan agar pengelolaan THR kita lebih tertata rapi, tanpa harus membawa utang setelah Lebaran usai.

Apa yang perlu kita pisahkan pertama kali?

Nah, ini dia 5 alokasi THR

1. Zakat

Sudah menjadi kewajiban kita untuk menyisihkan sebagian uang dari penghasilan yang kita dapatkan untuk dizakatkan. Selain itu, kita juga harus menyisihkan uang untuk zakat fitrah. Begitu kita dapat THR, langsung segera pisahkan untuk alokasi zakat ini.

2. Sedekah

Halaman
12
Sumber: Tabloidnova.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas