Lebaran Sebentar Lagi! Ini Resep Opor Ayam Kuning yang Lezat, Cocok Dihidangkan dengan Ketupat
Opor ayam dan ketupat menjadi makanan yang selalu dihidangkan saat lebaran. Berikut ini resep opor ayam kuning yang lezat.
Penulis: Miftah Salis
Editor: Sri Juliati
Sajian Sedap
Opor ayam dan ketupat menjadi makanan yang selalu dihidangkan saat lebaran. Berikut ini resep opor ayam kuning yang lezat.
-2 cm jahe
-1/4 sendok teh jinten
-5 cm kunyit, dibakar
-1 sendok teh ketumbar
Cara Membuat Opor Ayam Kuning:
1. Tumis bumbu halus, daun jeruk, daun salam, dan serai sampai harum
2. Masukkan ayam dan aduk hingga berubah warna
Berita Rekomendasi
3. Tambahkan garam dan merica dan aduk rata
4. Tuang santan sedikit demi sedikit
5. Masak sambil diaduk sampai matang dan agak kental
6. Jika sudah harum dan matang, hidangkan.
Selamat mencoba!
(Tribunnews.com/Miftah)