Ramalan Zodiak Rabu 14 Agustus 2019: Hari Menyenangkan untuk Leo, Libra Jaga Rahasia
Pakar astrologi memprediksi ramalan zodiak bagi Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo, Libra, Scorpio, Sagittarius, Capricorn, Aquarius dan Pisces
Editor: Wulan Kurnia Putri
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ramalan lengkap 12 zodiak, Rabu (14/8/2019).
Beberapa zodiak akan mengalami hari yang baik, sementara beberapa zodiak lain diprediksi memiliki hari yang kurang menyenangkan.
Pakar astrologi memprediksi ramalan zodiak cinta bagi Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, Virgo, Libra, Scorpio, Sagittarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces.
Bagaimana dengan zodiak kamu?
• 3 Zodiak Ini Dikenal Cerdas; Baik Secara Emosional ataupun Intelektual, Apakah Zodiakmu Termasuk?
• 4 Zodiak yang Sulit Menyayangi Diri Sendiri dan Hal-hal yang Bisa Kamu Lakukan untuk Membantu Mereka
• 5 Zodiak yang Terkenal Paling Emotionally Unavailable alias Menutup Diri, Apakah Kamu Termasuk?
Simak 12 ramalan zodiak selengkapnya, dikutip TribunPalu.com dari Ganeshaspeaks.com.
1. Aries (21 Maret - 19 April)
Di hari Rabu Aries akan bertemu dengan beberapa orang yang dapat menjadi aset masa depan.
Aries menerapkan dirnya pada kesempurnaan dalam pekerjaan, dan dalam pemikiran.
Untuk itu, ada baiknya Aries harus tetap praktis.
2. Taurus (20 April - 20 Mei)