Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Cara Penggunaan Minyak Wijen untuk Perawatan Wajah Berjerawat dan Komedo, Mudah dan Praktis

Berbagai masalah kulit wajah bisa diselesaikan menggunakan minyak wijen, di antaranya jerawat dan komedo.

Editor: Wulan Kurnia Putri
zoom-in Cara Penggunaan Minyak Wijen untuk Perawatan Wajah Berjerawat dan Komedo, Mudah dan Praktis
BLODSKY
Ilustrasi minyak wijen. 

TRIBUNNEWS.COM - Minyak wijen sangat bermanfaat untuk kesehatan kulit wajah.

Minyak wijen sangat membantu melembabkan dan memberi nutri untuk kulit wajah.

Berbagai masalah kulit wajah bisa diselesaikan menggunakan minyak wijen, di antaranya jerawat dan komedo.

Minyak wijen mengandung antioksidan dan anti insflamasi.

 Simak 5 Manfaat Minyak Wijen untuk Kesehatan, Satu di Antaranya Bisa Menurunkan Tekanan Darah

Selain itu, minyak wijen juga mengandung vitamin E.

Dikutip TribunPalu.com dari Blodsky, berikut cara menggunakan minyak wijen untuk perawatan wajah berjerawat dan komedo.

 Sederet Obat Alami untuk Menyembuhkan Jerawat Dada, Begini Cara Membuatnya

1. Jerawat

Ilustrasi jerawat. Ada beberapa bahan alami yang murah dan mudah ditemukan di rumah untuk mengatasi masalah jerawat.
Ilustrasi jerawat. Ada beberapa bahan alami yang murah dan mudah ditemukan di rumah untuk mengatasi masalah jerawat. (medicalnewstoday.com)
Berita Rekomendasi

Untuk mengatasi masalah jerawat, Anda bisa mencampur minyak wijen dan kunyit.

Digunakan sejak zaman kuno untuk perawatan kulit, kunyit membantu meningkatkan kesehatan kulit.

Kunyit juga sangat efektif mengobati masalah kulit seperti jerawat.

 Manfaat Tomat untuk Menangani Masalah Jerawat dan Komedo, Begini Cara Penggunaannya

BACA SELENGKAPNYA >>>>>>

Sumber: Tribun Palu
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas