Harus Tahu 4 Penyebab Santan Pecah yang Bikin Lauk Lebaran jadi Gagal Total!
Pantas saja pecah, ternyata kita tanpa sadar melakukan 4 kesalahan ini! Siapa hayo yang sering melakukannya?
Editor: Nakita
TRIBUNNEWS.COM - Masak santan memang tidak boleh sembarangan.
Salah-salah, santan bisa pecah dan makanan jadi gagal.
Tapi tenang, kini ada tips soal kesalahan yang membuat santan jadi pecah.
Lebaran waktunya membuat makanan serba santan.
Intip saja isi meja makan yang penuh dengan sayur godog, rendang, dan opor ayam.
Semua menggunakan santan.
Karenanya, penting banget untuk tahu penyebab santan pecah sebelum membuat hidangan Lebaran di rumah.
Berita Rekomendasi
Soalnya, kesulitan utama membuat masakan santan adalah santannya mudah pecah.
Kalau sudah pecah, tampilan makanan tidak menarik, dan rasa gurihnya juga berkurang.
Yuk, cari tahu penyebab santan pecah supaya bisa menghindarinya.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.