Tes Kepribadian - Pilih Satu Mandala dan Ungkap Sifat Unik Anda yang Disukai Orang Lain
Mandala merupakan sebuah karya seni yang temanya diambil dari kesenian Tantrik Budha.
Penulis: Restu Wahyuning Asih
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
![Tes Kepribadian - Pilih Satu Mandala dan Ungkap Sifat Unik Anda yang Disukai Orang Lain](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/tes-kepribadian-gambar-mandala.jpg)
namastest.net
Tes Kepribadian - Gambar Mandala yang Anda pilih tunjukkan karakter dan sifat Anda yang paling disukai orang lain.
TRIBUNNEWS.COM - Mandala merupakan sebuah karya seni yang temanya diambil dari kesenian Tantrik Budha.
Mandala sendiri memiliki arti lingkaran kehidupan, dunia, lingkaran suci - yang menyimbolkan keharmonisan dan kesempurnaan.
Baca: Tes Kepribadian: Apa yang Pertama Kali Kamu Lihat dalam Gambar Ini? Wajah atau Pemain Saksofon?
Baca: TES KEPRIBADIAN: Gambar Pertama yang Kamu Lihat Dapat Ungkap Kecemasanmu dalam Hubungan Cinta
Pola inti dari Mandala terdiri dari lingkaran bergambar kotak-kota, kemudian di sisi-sisinya terhadap sebuah poin atau corak yang penting.
Simbol Mandala merepresentasikan seluruh budaya yang ada di dunia.
Berita Rekomendasi