Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Niat Puasa Senin Kamis, Lengkap dengan Doa Buka Puasa dengan Latinnya

Lengkap niat puasa senin kamis dengan doa buka puasa, beserta latin dan arabnya

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Niat Puasa Senin Kamis, Lengkap dengan Doa Buka Puasa dengan Latinnya
bbcgoodfood.com
Lengkap niat puasa senin kamis dengan doa buka puasa, beserta latin dan arabnya 

2. Meningkatkan amalan

3. Terhindari dari godaan setan

4. Meningkatkan rasa syukur kepada Allah SWT

5. Berpengaruh dalam kesehatan tubuh seperti meningkatkan daya ingat, memperpanjang usia, dll.

Dikutip dari channel YouTube Mutiara Islam, Ustaz Khalid Basalamah menjelaskan keutamaan mengenai Puasa Senin Kamis.

Dijelaskan Ustaz Khalid Basalamah, setiap hari Senin dan Kamis pintu-pintu Surga dibuka.

"Pintu-pintu Surga dibuka setiap Senin dan Kamis."

Berita Rekomendasi

"Dibuka maksudnya dalam arti pendaftaran," terang Ustaz Khalid Basalamah.

Pada hari Senin dan Kamis, amal-amal shalih juga diangkat ke langit.

"Siapa yang mau, Senin Kamis itu kesempatan."

"Rasulullah SAW saat ditanya, 'Kenapa Puasa Senin Kamis?' beliau menjawab 'Karena Senin dan Kamis amal-amal shalih diangkat ke langit, maka saya ingin saat amal saya dilaporkan, saya sedang puasa," terang sang ustaz.

Berikut niat dan tata cara puasa Senin Kamis dalam buku Pintar Panduan lengkap Ibadah Muslimah yang ditulis oleh Muhammad Syukron :

1. Niat

Niat puasa Senin Kamis dilakukan di malam hari sebelum terbit fajar atau pagi hari saat sahur.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas