Cara Memasak Onion Ring yang Renyah dan Lezat, Bisa Dikombinasikan dengan BBQ Cheese
Berikut cara membuat onion ring yang renyah dan lezat, bisa dikombinasikan dengan balutan keju dan bumbu barbeque.
Penulis: Rica Agustina
Editor: Sri Juliati
Sajian Sedap
Berikut cara membuat onion ring yang renyah dan lezat, bisa dikombinasikan dengan balutan keju dan bumbu barbeque.
- 25 gram tepung beras
- 1 sendok makan tepung sagu
- 1 sendok makan bubuk bawang putih
- 1/2 sendok teh baking powder
- 1/2 sendok teh garam
- 1/4 sendok teh merica bubuk
PELENGKAP
Berita Rekomendasi
- 100 gram mayones
- 100 gram saus sambal
CARA MEMBUAT
- Potong bawang bombay, pisahkan setiap lapisnya, lalu umuri dengan bawang putih bubuk, garam, dan merica bubuk. Diamkan 15 menit.
- Untuk bahan pencelup, aduk rata tepung serbaguna dan air.
- Celupkan bawang bombay satu per satu. Gulingkan di atas bahan pelapis sambil dicubit-cubit .
- Goreng dalam minyak yang dipanaskan di atas api sedang hingga warnanya kuning kecokelatan.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.