Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Resep Membuat Bistik yang Mudah, Praktis dan Enak, Simak Caranya Berikut Ini

Berikut cara membuat bistik yang mudah bagi pemula, dilengkapi dengan bahan serta cara dan tips mengolahnya.

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Gigih
zoom-in Resep Membuat Bistik yang Mudah, Praktis dan Enak, Simak Caranya Berikut Ini
SajianSedap
Resep Bistik - Berikut cara membuat bistik yang mudah bagi pemula, dilengkapi dengan bahan serta cara dan tips mengolahnya. 

150 gram buncis, potong 6 cm, direbus

250 gram kentang, potong 6x1 cm, digoreng

200 gram wortel, potong 6x1 cm, direbus

Cara Membuat Bistik Daging Panggang:

1. Pertama panaskan margarin dan tumis bawang bombay sampai harum.

2. Masukkan daging, kecap inggris, kecap manis, saus tomat, garam, dan merica bubuk dan aduk rata.

3. Tuang air sedikit-sedikit dan masak sampai meresap.

BERITA REKOMENDASI

4. Panggang daging di atas wajan bergelombang sampai harum, lalu sisihkan.

5. Kemudian, panaskan margarin dan tumis bawang bombay sampai harum.

6. Masukkan tepung terigu dan aduk sampai berbutir.

7. Tuang kaldu sedikit – sedikit sambil diaduk sampai licin.

8. Tambahkan tomat, saus tomat, kecap inggris, garam, merica bubuk, dan pala bubuk dan aduk rata.


9. Tambahkan susu cair dan aduk sampai meletup-letup, lalu angkat.

10. Sajikan daging bersama saus dan pelengkap.

Bistik Daging Saus Inggris
Bistik Daging Saus Inggris (Sajiansedap.grid.id)
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas