Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Cara Mengecilkan Paha Secara Alami, Ikuti Gerakan Sederhana Berikut Ini

Paha yang besar seringkali membuat seseorang menjadi kurang percaya diri, simak tips mengatasi paha yang besar secara alami dan mudah berikut ini.

Editor: tribunsolo
zoom-in Cara Mengecilkan Paha Secara Alami, Ikuti Gerakan Sederhana Berikut Ini
freepik
Ilustrasi cara mengecilkan paha - Paha yang besar seringkali membuat seseorang menjadi kurang percaya diri, simak tips mengatasi paha yang besar secara alami dan mudah berikut ini. 

Selanjutnya, tekuk satu kaki bergantian dan lakukan gerakan ini 10 kali untuk setiap kaki kita.

Gerakan perlahan akan jauh lebih baik daripada gerakan yang cepat.

Kita dianggap benar melakukan ini kalau merasakan panas dan otot yang tertarik pada bagian belakang paha kita.

Baca juga: Tips Menyimpan Minuman untuk Koleksi, Beda Jenis Beda Caranya

Baca juga: Tips untuk Para Ibu yang Ingin Tetap Menyusui di saat Berpuasa

3. Paha bagian dalam

Sering kali, yang paling bergelambir adalah bagian paha bagian dalam.

Untuk itu, gerakan ini dapat membakar paha bagian dalam kita.

Tidurlah dengan posisi yang sama, angkat kedua kaki dengan satu kaki berada di depan kaki lainnya.

Berita Rekomendasi

Pastikan kaki kita masih dalam posisi tegak tanpa menekuk lutut.

Setelah itu, tekuk lutut kita agar kedua kaki hampir mengenai bagian perut, gerakan ini sama seperti saat kita bersila.

Lakukan ini bergantian dengan kaki yang lain berada di depan kaki yang satunya dan masing-masing 10 gerakan perlahan.

Kalau merasakan perut dan seluruh kaki yang panas, tandanya kita sudah benar melakukan gerakan ini.

(*/OWW)

Artikel ini telah tayang di Cewekbanget.id dengan judul Tiduran Cuma 3 Menit, Paha Kita Bisa Langsung Kecil. Gini Caranya!

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas