Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

5 Gerakan Yoga yang Cocok Dilakukan Sebelum Tidur, Hanya 5 Menit dan Langsung Bikin Tidur Nyenyak

Berikut lima gerakan yoga yang cocok kamu lakukan sebelum tidur. Hanya butuh waktu lima menit, kamu akan lekas tidur nyenyak seketika.

Penulis: Citra Agusta Putri Anastasia
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in 5 Gerakan Yoga yang Cocok Dilakukan Sebelum Tidur, Hanya 5 Menit dan Langsung Bikin Tidur Nyenyak
Courtesy Stephanie Mansour
Pose sudut terikat. Berikut lima gerakan yoga yang cocok kamu lakukan sebelum tidur. Hanya butuh waktu lima menit, kamu akan lekas tidur nyenyak seketika. 

Relakskan bahu dan rasakan ketegangan di depan pinggul kiri.

Tahan selama tiga tarikan napas dan ulangi pada sisi yang lain.

3. Gerakan sudut terikat

Pose sudut terikat.
Gerakan sudut terikat. (Courtesy Stephanie Mansour)

Lepaskan ketegangan dengan gerakan ini.

Gerakan ini membantu meregangkan dan mengendiurkan paha bagian dalam, selangkangan, dan pinggul.

Caranya, duduk tegak dan satukan kedua telapak kaki di depanmu.

Buka lututmu lebar-lebar.

Berita Rekomendasi

Letakkan tanganmu di pergelangan kaki dan duduk tegak.

Pose sudut terikat.
Gerakan sudut terikat. (Courtesy Stephanie Mansour)

Tarik napas dalam-dalam dan buang napasmu sembari merundukkan tubuhmu ke depan.

Relakskan bahu dan rasakan ketegangan di bagian dalam kaki.

Tahan selama lima tarikan napas.

Baca: 7 Cara Mengatasi Hipertensi, Yoga Bisa Jadi Solusi Atasi Tekanan Darah Tinggi dengan Mudah

4. Gerakan merpati

Pose merpati.
Gerakan merpati. (Courtesy Stephanie Mansour)

Gerakan ini benar-benar mengisolasi otot pinggul.

Namun,tubuhmu akan menjadi tidak kaku, mengendur, dan membuatmu merasa lebih ringan dan relaks.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas