Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

20 Ide Resolusi Tahun Baru 2022: Jangan Membeli Barang yang Tidak Dibutuhkan

Berikut ide resolusi tahun baru 2022, simak ulasannya dalam artikel ini.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Editor: Nuryanti
zoom-in 20 Ide Resolusi Tahun Baru 2022: Jangan Membeli Barang yang Tidak Dibutuhkan
Freepik
Berikut ide resolusi tahun baru 2022, simak ulasannya dalam artikel ini. 

Plastik dapat mencemari lautan, menghancurkan bumi, dan menyakiti hewan.

Lebih waspadalah dengan apa yang Anda beli.

15. Sumbangkan pakaian yang tidak pernah Anda pakai

Masyarakat cenderung melakukan suatu hal dengan berjaga-jaga.

Jika Anda belum memakainya dalam setahun, lebih baik berikan kepada orang lain untuk memakainya.

16. Hindari orang yang banyak mengeluh

Tidak peduli seberapa positifnya diri Anda.

Berita Rekomendasi

Hal yang negatif dapat menyebar dan itu akan berdampak pada diri Anda.

17. Singkirkan hal-hal negatif atau apapun yang membuat Anda merasa buruk

Termasuk hal-hal seperti film dengan genre yang begitu sedih atau sumber berita yang membuat Anda kesal.

18. Lakukan sesuatu yang membuat Anda takut

Berlatihlah untuk sedikit lebih berani.

19. Rapikan tempat tidur Anda setiap pagi

Merapikan tempat tidur Anda membantu Anda mencapai sesuatu hal pertama di pagi hari.

Dengan demikian, Anda memulai hari dengan sukses.

20. Tidurlah dengan bahagia setiap malam

Jangan pernah pergi tidur dalam keadaan marah.

Ini klise, tetapi itu benar.

Buat tujuan untuk memulai dan mengakhiri setiap hari dengan kebahagiaan dan rasa syukur.

(Tribunnews.com/Katarina Retri)

Artikel lainnya terkait Tahun Baru 2022

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas