Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Dapat Nomor Urut 15, Berikut Daftar Kader yang Mundur dari PSI: Tsamara Amany hingga Rian Ernest

Satu per satu keluar disaat Komisi Pemilihan Umum (KPU) baru menetapkan daftar partai yang maju dalam pemilu 2024.

Penulis: Rina Ayu Panca Rini
Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Dapat Nomor Urut 15, Berikut Daftar Kader yang Mundur dari PSI: Tsamara Amany hingga Rian Ernest
Tribunnews.com/Ibriza
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha beserta jajaran pengurus PSI, saat ditemui usai acara Pengundian dan Penetapan Nomor Urut Partai Politik Peserta Pemilu Tahun 2024, di halaman kantor KPU RI, Jakarta Pusat, Rabu (14/12/2022) malam. (Ibriza) 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Rina Ayu

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Sejumlah kader Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mundur dari Partai yang dipimpin oleh Giring Ganesha.

Satu per satu keluar disaat Komisi Pemilihan Umum (KPU) baru menetapkan daftar partai yang maju dalam pemilu 2024.

PSI sendiri mendapatkan nomor urut 15.

Teranyar, direktur Advokasi dan Bantuan Hukum Dewan Pimpinan Pusat PSI Rian Ernest Tanudjaja menyatakan hengkang.

Tercatat, sudah ada lima kader yang telah keluar dari keanggotaan PSI.

Berikut daftarnya:

Berita Rekomendasi

1. Tsamara Amany

Ketua DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Tsamara Amany mengumumkan pengunduran dirinya sebagai pengurus dan kader PSI, melalui sebuah video di kanal YouTube pribadinya, pada Senin (18/4/2022).

Tsamara menegaskan bahwa keputusan ini ia ambil atas dasar pertimbangan pribadi.

Pasalnya ia merasa membutuhkan perjuangan baru diluar partai politik.

Baca juga: Rian Ernest Mundur dari PSI, Giring: Kami Punya Ratusan Kader Muda Terbaik

Sudah 5 tahun ia mengabdikan diri di PSI sebagai Ketua DPP.

"Keputusan ini saya ambil atas dasar pertimbangan pribadi, saya merasa membutuhkan perjuangan baru diluar partai politik," kata Tsamara dalam tayangan video di kanal YouTube pribadinya, pada Senin (18/4/2022).

2. Surya Tjandra

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas