Bertani Jahe Merah di Perkotaan? Ini Bukti dari Warga Griya Lembah Depok bersama Bintang Toedjoe
Menanam jahe merah di komplek perumahan? Bisa banget dan dapat menghasilkan uang pula. Buktinya di Griya Lembah Depok bersama Bintang Toedjoe
Penulis: Yulis Sulistyawan
tribunnews/yulis
Menanam jahe merah di perkotaan yakni Komplek Griya Lembah Depok bersama PT Bintang Toedjoe
"Tanaman ini tiap hari harus disiram, kecuali hujan. Sebulan sekali diberi pupuk cari agar jahenya bagus," ujar Umar.
Pengalaman Umar, selama ini petani binaan sukses menanam hingga memanen jahe merah ini.
"Kadar ginger nya minimal 0,6. Tapi selama ini selalu di atas 1,"ujar Umar.
Lenny, perwakilan warga Griya Lembah Depok mengaku senang dengan program CSR dari Bintang Toedjoe ini.
Warga yang selama ini tidak paham bagaimana memanfaatkan lahan menganggur, kini bisa bercocok tanam sekaligus menjadi ajang sosialisasi.
"Nanti yang menyirami tanaman akan kita gilir. Biar semua warga kebagian. Sambil menyiram jahe, warga bisa saling bersosialisasi," ujarnya.
BERITA REKOMENDASI