Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

3 Orang Positif Covid-19 Usai Test Swab yang Diadakan Dekat Markas FPI

"Tiga orang ditindaklanjuti di Puskesmas Tanah Abang," kata Wakapolsek Metro Tanah Abang, Kompol Sri Wahyudi, saat dihubungi, Selasa (24/11/2020)

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in 3 Orang Positif Covid-19 Usai Test Swab yang Diadakan Dekat Markas FPI
Tribunnews/JEPRIMA
Petugas medis dari Polda Metro Jaya saat melakukan rapid test kepada sejumlah warga Petamburan di SDN 01 Petamburan, Jakarta Pusat, Minggu (22/11/2020). kegiatan tersebut sebagai komitmen Polda Metro Jaya untuk mencegah penyebaran virus covid-19 setelah ditemukan adanya warga yang terpapar seusai menghadiri acara pernikahan dan maulid Nabi Muhammad SAW yang diselenggarakan oleh FPI. Tribunnew/Jeprima 

"Mohon izin, kami dari Polda Metro Jaya akan melakukan penyemprotan disinfektan guna menghindari Covid-19," ucap salah satu petugas.

Anggota FPI berusaha menghalangi polisi yang hendak melakukan penyemprotan disinfektan di Petamburan.
Anggota FPI berusaha menghalangi polisi yang hendak melakukan penyemprotan disinfektan di Petamburan. (Ist)

Seperti diketahui, muncul kekhawatiran klaster baru penyebaran Covid-19 setelah acara pernikahan putri Habib Rizieq digelar di kawasan Petamburan, Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Terlebih, Lurah Petamburan Setiyono belum lama ini dinyatakan terpapar Covid-19 saat hendak diperiksa polisi terkait acara yang digelar 14 November lalu.

Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul BREAKING NEWS Kapolda Metro Jaya: Kapolsek dan Wakapolsek Tanah Abang Positif Covid-19

Artikel ini telah tayang di Tribunjakarta.com dengan judul Tiga Orang Dinyatakan Positif Covid-19 Usai Swab Test di Dekat Markas FPI

BERITA TERKAIT
Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas