Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Wanita yang Dikeroyok dan Dilecehkan di Tengah Jalan Pluit Diduga Selingkuhan Suami Pelaku

Pengeroyokan dan pelecehan wanita di tengah jalan Pluit, Jakarta Utara, Minggu (5/1/2025), diduga dipicu karena korban adalah selingkuhan suami pelaku

Penulis: Nina Yuniar
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Wanita yang Dikeroyok dan Dilecehkan di Tengah Jalan Pluit Diduga Selingkuhan Suami Pelaku
TribunKaltim
Ilustrasi Penganiayaan. Pengeroyokan dan pelecehan menimpa seorang wanita di tengah jalan Pluit, Jakarta Utara, Minggu (5/1/2025), simak sebabnya berikut ini. 

Akibat tindakan kekerasan tersebut, ER mengalami luka lebam di wajah, pelipis, dan alis.

Aksi pengeroyokan ini pun terekam oleh warga sekitar dan videonya menjadi viral di media sosial.

"Kalau menurut terakhir korban katanya ada patah tulang di bawah pelipis ini, pelipis mata."

"Iya, kalau saya kan lihat fotonya saja ya. Malam itu pada berdarah semua mukanya," terangnya.

Sebagian artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Sekeluarga Ditangkap Karena Keroyok dan Telanjangi Wanita di Tengah Jalan Pluit, Ada yang Masih SMP

(Tribunnews.com/Nina Yuniar) (Kompas.com/Shinta Dwi Ayu) (TribunJakarta.com/Gerald Leonardo Agustino)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas