Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Gatot Nurmantyo, Jenderal TNI Kelahiran Tegal

Bila lolos dalam uji kepatutan dan kelayakan di DPR, Gatot akan menjadi Panglima TNI untuk menggantikan Jenderal Moeldoko

Editor: Gusti Sawabi
zoom-in Gatot Nurmantyo, Jenderal TNI Kelahiran Tegal
Kompas.com
Gatot Nurmantyo 

Tribunnews.com, Jakarta - Presiden Joko Widodo telah memilih Kepala Staf TNI Angkatan Darat Jenderal TNI Gatot Nurmantyo sebagai calon tunggal panglima TNI. Nama Gatot diusulkan Jokowi ke DPR pada Selasa (9/6/2015) sore.

Bila  lolos dalam uji kepatutan dan kelayakan di DPR, Gatot akan menjadi Panglima TNI untuk menggantikan Jenderal Moeldoko yang akan pensiun pada 1 Agustus 2015. Berikut profil Gatot Nurmantyo yang dihimpun dari Litbang Kompas dan sumber lain:

Nama Lengkap: Gatot Nurmantyo

Tempat, Tanggal Lahir: Tegal, Jawa Tengah, 13 Maret 1960
Agama: Islam
Jabatan: Kepala Staf TNI Angkatan Darat

Pendidikan:
Umum:
- Akamil ( 1982 )

Perjalanan Karier:
Jabatan:
- Danton MO.81 Kiban Yonif 315 Dam II/Slw
- Dankipan B Yonif 320
- Dankipan C Yonif 310
- Kaurdal Denlatpur
- ADC Pangdam III/Slw
- Ps Kasi 2 Opsrem 174/PTM
- Danyonif 731 REM/PTM
- Dandim 1707/Merauke
- Dandim 120/Jayapura
- Sespri Wakil KSAD
- Danbrig 1/Pks Dam Jaya
- Asops Kasdam Jaya
- Danrindam Jaya
- Danrem 061/Suryakencana (2006-2007)
- Kasdiv 2 Kostrad (2007-2008)
- Dirlat Kodiklatad (2008-2009)
- Gubernur Akmil (2009-2010)
- Pangdam V/Brawijaya (2010-2011)
- Komandan Kodiklat TNI AD (2011-2013)
- Pangkostrad (2013-2014)

Kegiatan Lain:
- Wakil Sekjen PB PJSI ( 2010 )

Berita Rekomendasi

Keluarga:
- Nenny (istri)
- Anak: 3 orang

Sumber: KOMPAS
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas