Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pendukung Ahok- Djarot Dianiaya Sekelompok Orang

Ketua tim pemenangan pasangan calon gubernur nomor urut 2, Prasetio Edi Marsudi, Jumat (6/1/2016) malam mendatangi Polsek Tanjung Duren Jakarta Barat,

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Ketua tim pemenangan pasangan calon gubernur nomor urut 2, Prasetio Edi Marsudi, Jumat (6/1/2016) malam mendatangi Polsek Tanjung Duren Jakarta Barat, untuk melaporkan tindakan pemukulan yang dialami Widodo, Wakil Ketua DPD PDI-P Ranting Jelambar, oleh sekelompok warga.

Sekitar pukul 21.00 Jumat malam, Widodo didatangi oleh beberapa warga yang kemudian memukuli dirinya.

Beberapa oknum itu sebelumnya diketahui sempat beradu mulut dengan Widodo, pada saat blusukan Djarot Jumat siang.

Widodo langsung dibawa keRumah Sakit Royal Taruma untuk mendapat perawatan serius.

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas TV
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas