Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pendaftaran CPNS 2018 di sscn.bkn.go.id Resmi Dibuka Hari Ini, Pastikan 10 Syarat Ini Terpenuhi

Instansi yang dapat dipilih adalan instansi yang formasinya telah direkam SSCN dan telah diverifikasi BKN.

Penulis: Alfin Wahyu Yulianto
Editor: Vika Widiastuti
zoom-in Pendaftaran CPNS 2018 di sscn.bkn.go.id Resmi Dibuka Hari Ini, Pastikan 10 Syarat Ini Terpenuhi
Grafis/Tribun-Video.com
Pemerintah telah resmi membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018. 

TRIBUNNEWS.COM - Pemerintah telah resmi membuka pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018.

Pendaftaran dilakukan sepenuhnya di situs https://sscn.bkn.go.id.

Pantauan Tribun-video di situs tersebut telah resmi dibuka dan sudah dapat diakses sejak Rabu (26/9) pukul 00.01 WIB.

Ada pun, jadwal pembukaan pendaftaran CPNS tergantung pada setting masing-masing instansi melalui situs SSCN.

Instansi yang dapat dipilih adalan instansi yang formasinya telah direkam SSCN dan telah diverifikasi BKN.

Untuk instansi yang belum diverifikasi oleh BKN dan belum direkam dalam SSCN, pilihan instansi belum muncul dan belum dapat dipilih oleh pelamar.

BACA DAN TONTON VIDEO SELENGKAPNYA DI SINI >>>

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas