Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Keterangan Resmi Seventeen Band yang Dikabarkan Jadi Korban Tsunami Banten, Vokalis: Kita Ikhlas

Saat Tsunami Banten Terjadi, Seventeen Band tengah manggung dikawasan Tanjung Lesung, Banten.

Editor: widi henaldi
zoom-in Keterangan Resmi Seventeen Band yang Dikabarkan Jadi Korban Tsunami Banten, Vokalis: Kita Ikhlas
Instagram@ifanseventeen
Ifan Seventeen memberi kabar kondisi bandnya melalui unggahan instagram. 

TRIBUNNEWS.COM -- Musibah tsunami Banten yang terjadi pada Sabtu (23/12/2018) malam mengakibatkan puluhan orang meninggal dunia dan ratusan warga menderita luka-luka.

Dalam musibah tersebut juga dikabarkan perseonel dan kru Seventeen Band turut menjadi korban Tsunami Banten.

Saat Tsunami Banten Terjadi, Seventeen Band dikabarkan tengah manggung dikawasan Tanjung Lesung, Banten.

Seperti diketahui, berdasarkan data terbaru yang dikeluarkan Badan Nasional penanggulangan Bencana (BNPB) korban tewas sementara yang berhasil didata sebanyak 43 orang.

Sementara itu, korban luka-luka yang terdata pada Minggu (23/12/2018) hingga pukul 07.00 WIB sebanyak 584 orang dan 2 orang dinyatakan hilang.

Berdasarkan keterangan resmi yang diterima Tribu, Seventeen Band saat Tsunami Banten terjadi mereka sedang menisi cara gathering perusahaan PLN di Tanjung Lesung, Banten.

Pada Sabtu tanggal 22 Desember sekitar pukul 21.30 WIB air pasang menyapu bersih panggung yang letaknya sangat berdekatan dengan laut.

Video detik-detik panggung Seventeen Band roboh diterjang tsunami di Banten
Video detik-detik panggung Seventeen Band roboh diterjang tsunami di Banten (Instagram/ @makassar_info)
Berita Rekomendasi

Dari bencana tersebut, sejumlah kru dan personel Seventeen Band pun menjadi korban.

Diantara, Pemain bass yakni M Awal Purbani yang biasa disapa Bani juga Road Manajer Oki Wijaya meninggal dunia.

Perwakilan manajer Seventeen Band, Yulia Dian menjealskan kejadian berlangsung saat baru lagu kedua Seventeen menghibur penonton.

BACA SELENGKAPNYA =====>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas