Seusai Diperiksa KPK, Wakil Ketua DPRD Bekasi Berkilah Tak Ikut Pelesiran ke Thailand
KPK terus mengusut dugaan adanya pelesiran para anggota DPRD Kabupaten Bekasi ke Thailand yang diduga difasilitasi oleh pihak pengembang proyek Meikar
Penulis: Ilham Rian Pratama
Editor: Malvyandie Haryadi
Keduanya juga akan dimintai keterangan untuk tersangka Neneng Rahmi.
Selain itu, KPK juga turut memeriksa Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tjahjo Kumolo.
Politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) itu diperiksa untuk tersangka Neneng Hasanah Yasin selaku Bupati nonaktif Bekasi.
Tjahjo sendiri sudah tiba di Gedung Merah Putih KPK sejak pukul 09.45 WIB pagi tadi.
Ia menuturkan, dirinya akan menjelaskan kepada penyidik perihal pembicaraannya melalui sambungan telepon dengan Neneng.
Pembicaraan yang dimaksud ialah terkait dengan perizinan proyek Meikarta.
BERITA REKOMENDASI