Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Dua Bulan Les, Ridwan Kamil Sudah Mahir Berbicara dalam Bahasa Arab, Lihat Videonya!

Ridwan Kamil mengaku sudah menjalani les bahasa Arab, melalui unggahannya di Instagram kini ia terlihat sudah mahir berbahasa Arab.

Penulis: Fatikha Rizky Asteria N
Editor: Yulita Futty Hapsari
zoom-in Dua Bulan Les, Ridwan Kamil Sudah Mahir Berbicara dalam Bahasa Arab, Lihat Videonya!
Instagram @ridwankamil
Ridwan Kamil mengaku sudah menjalani les bahasa Arab. Hal ini ia ungkapkan melalui akun Instagram-nya @ridwankamil pada Jumat (25/1/2019). 

TRIBUNNEWS.COM - Ridwan Kamil mengaku sudah menjalani les bahasa Arab.

Hal ini ia ungkapkan melalui akun Instagram-nya @ridwankamil pada Jumat (25/1/2019).

Melalui unggahannya itu, kini ia terlihat sudah mahir berbahasa Arab.

Ia praktikkan kemahirannya itu di hadapan seorang dai muslim dunia, Syekh Thalal.

"Setelah 2 bulan les bahasa Arab dan rutin makan kurma, saya nekat aja mempraktekkannya walau terbata-bata saat menyambut Syekh Thalal bin Yusuf Al-Swail di Gedung Sate," tulis akun @ridwankamil.

Syekh Thalal adalah pendiri Museum Al-Qur'an Al-Karim, Museum Asmaul Husna dan Museum Sejarah Rasulullah di Area Masjid Nabawi Madinah.

SIMAK VIDEO DAN BERITA LENGKAPNYA DI SINI >>>

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Video
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas