Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mahfud MD Beri Peringatan: Omong Kosong Mengalir Percuma dan Menderitakan Diri Sendiri, Hati-hatilah

Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD, menyebut omong kosong akan menderitakan diri sendiri.

Penulis: Fachri Sakti Nugroho
zoom-in Mahfud MD Beri Peringatan: Omong Kosong Mengalir Percuma dan Menderitakan Diri Sendiri, Hati-hatilah
Tribunnews.com
Foto Mahfud MD 

TRIBUNNEWS.COM - Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD, menyebut omong kosong akan menderitakan diri sendiri.

Selain itu, Mahfud MD menyebut omong kosong tidak memiliki guna.

Oleh karenanya, Mahfud MD juga menyarankan untuk berhati-hati dan tidak banyak bicara omong kosong.

Hal ini disampaikan oleh Mahfud MD melalui kicauan Twitternya, Selasa (19/3/2019).

Dalam kicauan tersebut, Mahfud MD menyebut omong kosong bagaikan buih yang mengalir percuma.

Mahfud MD juga menukil ayat Alquran dari Surat Al Ra'du ayat 19.

Bunyinya, Fa amma al zabadu fayadzhabu jufaa'.

Berita Rekomendasi

Mahfud MD juga mengimbau untuk tidak menanggapi omong kosong.

Namun Mahfud MD juga menekankan bagi setiap orang agar lantang berbicara jika omongannya bukan omong kosong dan memberikan manfaat.

Karena hal baik dan kemanfaatan akan abadi dan diikuti oleh masyarakat, imbuh Mahfud MD.

BACA HALAMAN SELANJUTNYA >>>>

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas