Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Wajib Tahu! Hal-hal Penting yang Harus Kamu Lakukan Saat Terjadi Gempa

Letak geografis Indonesia membuat gempa bumi sering terjadi, berikut ini beberapa hal yang harus kamu lakukan saat gempa terjadi

Penulis: Indah Puspitawati
Editor: Melia Istighfaroh
zoom-in Wajib Tahu! Hal-hal Penting yang Harus Kamu Lakukan Saat Terjadi Gempa
Warta Kota/ANGGA BHAGYA NUGRAHA
Sejumlah siswa menyelamatkan diri dibawah meja saat mengikuti simulasi penanggulangan gempa dan tsunami di SMAN 78, Jakarta Barat, Rabu (23/1/2019). Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengedukasi siswa sekolah agar memiliki literasi dan kesadaran terhadap berbagai isu kebencanaan serta keterampilan, keamanan dan keselamatan saat terjadinya bencana. Selain Simulasi Gempa, mereka juga dibekali ilmu antisipasi bencana Banjir, kebakaran yang sering terjadi di Jakarta. Warta Kota/Angga Bhagya Nugraha 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Letak geografis Indonesia membuat gempa bumi sering terjadi.

Pasalnya Indonesia terletak di antara lempeng Australia, lempeng Eurasia dan lempeng pasifik.

Selain itu terdapat gugusan gunung berapi karena Indonesia termasuk dalam cincin api pasifik.

Hal-hal tersebut menyebabkan Indonesia menjadi tempat yang rawan letusan gunung berapi, gempa dan tsunami.

Dikutip dari Buku Saku TANGGAP TANGKAS TANGGUH MENGHADAPI BENCANA edisi 2017, berikut ini beberapa hal yang harus kamu lakukan saat gempa terjadi.

Suasana konser Ivan Gunawan pasca gempa yang konsernya di gelar di Ciputra Artpreneur, Lotte Shopping Avenue, Kuningan, Jakarta Selatan Jumat (2/8/2019) dipastikan tetap berlanjut.
Suasana konser Ivan Gunawan pasca gempa yang konsernya di gelar di Ciputra Artpreneur, Lotte Shopping Avenue, Kuningan, Jakarta Selatan Jumat (2/8/2019) dipastikan tetap berlanjut. (Tribunnews.com/Apfia Tioconny Billy)

Apabila saat gempa, kamu berada dalam bangunan:

Guncangan akan terasa beberapa saat.

Berita Rekomendasi

Selama jangka waktu itu, upayakan keselamatan dirimu dengan cara berlindung di bawah meja.

Hal ini untuk menghindari dari benda-benda yang mungkin jatuh dan berlindung dari pecahan jendela kaca.

Halaman selengkapnya >>>

Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas