Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sempat Tunda Beri Tanda Tangan Eksekusi Mati, Bung Karno Tangisi Kematian Kartosoewirjo

Sebagai seorang pemimpin yang besar, Bung Karno memiliki daya pikat dan karisma tersendiri sehingga membuat banyak orang ingin dekat

Penulis: Grid Network
zoom-in Sempat Tunda Beri Tanda Tangan Eksekusi Mati, Bung Karno Tangisi Kematian Kartosoewirjo
Ist via TribunMedan/Dok. Kompas/Song
Soekarno menangis usai menandatangani berkas eksekusi mati Kartosoewirjo 

TRIBUNNEWS.COM - Sebagai seorang pemimpin yang besar, Bung Karno memiliki daya pikat dan karisma tersendiri sehingga membuat banyak orang ingin dekat dan mengenal Bung Besar.

Tercatat Soekarno menjalin persahabatan dengan banyak pemimpin dari negara lain, tanpa terkecuali John. F. Kennedy (Presiden AS ke 35), selain itu juga ada Nikita Kruschev, Pemimpin Uni Soviet.

Namun, ada salah satu kisah persahabatan yang membuat Sang Proklamator bersedih ketika ia berpulang.

Sosok yang satu ini bukalah pemimpin bangsa lain, bahkan di akhir hayatnya ia juga menjadi pemberontak bagi Republik.

Peristiwa itu disebut sebagai pemberontakan DI/TII (Darul Islam/Tentara Islam Indonesia) atau NII (Negara Islam Indonesia).

Yang membuat sedih Bung Karno bukanlah kelompok pemberontak tersebut, namun pimpinan dari kelompok itu adalah sahabat masa muda Soekarno.

Kartosoewirjo, adalah salah satu kawan dari Bung Karno kala masih menimba ilmu dan mondok di rumah HOS TJokroaminoto di Surabaya pada tahun 1918-an.

Berita Rekomendasi

Ketika menjabat menjadi Presden pasca Kemerdekaan Indonesia, selang berapa tahun kemudia meletuslah pemberontakan yang dipicu kekecewaan dan dipimpin oleh sang sahabat, Kartosoewirjo.

Baca Selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas