Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pegawai KPK Berharap 20 Kandidat Capim yang Lolos Berintegritas Tinggi Lawan Korupsi

Merespons ke-20 nama tersebut, Wadah Pegawai (WP) KPK berharap tim Pansel Capim jilid V benar-benar memperhatikan segi integritas masing-masing calon

Penulis: Ilham Rian Pratama
Editor: Johnson Simanjuntak
zoom-in Pegawai KPK Berharap 20 Kandidat Capim yang Lolos Berintegritas Tinggi Lawan Korupsi
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Ketua Wadah Pegawai KPK Yudi Purnomo Harahap (kanan) memberikan keterangan pers tentang seleksi pimpinan KPK, di Gedung KPK, Jakarta, Senin (1/7/2019). Wadah Pegawai KPK membentuk Tim Pengawalan Seleksi Pimpinan KPK untuk mendorong hadirnya pimpinan KPK yang berintegritas dan independen. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN 

6. I Nyoman Wara - Auditor BPK

7. Jimmy Muhamad Rifai Gani - Penasehat Menteri Desa, PDT, dan Transmigrasi

8. Johanis Tanak - Jaksa

9. Lili Pintauli Siregar - Advokat

10. Luthfi Jayadi Kurniawan - Dosen

11. Jasman Pandjaitan - Pensiunan Jaksa

12. Nawawi Pomolango - Hakim

BERITA REKOMENDASI

13. Neneng Euis Fatimah - Dosen

14. Nurul Ghufron - Dosen

15. Roby Arya - PNS Sekretaris Kabinet

16. Sigit Danang Joyo - PNS Kemenkeu

17. Sri Handayani - Anggota Polri


18. Sugeng Purnomo - Jaksa

19. Sujarnako - Pegawai KPK

20. Supardi - Jaksa

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas