Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

TRIBUNNEWSWIKI - Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD), Penjaga Pertahanan Tanah Air

Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI Angkatan Darat atau TNI-AD) merupakan salah satu cabang angkatan perang

Editor: Putradi Pamungkas
zoom-in TRIBUNNEWSWIKI - Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD), Penjaga Pertahanan Tanah Air
Istimewa
Para wisudawan/wisudawati Purnawira Perwira Tinggi TNI Angkatan Darat Tahun 2018 mengadakan Tradisi di Puncak Tidar Akademi Militer, Magelang, Jawa Tengah, Sabtu (10/11/2018). 

TRIBUNNEWS.COM - Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI Angkatan Darat atau TNI-AD) merupakan salah satu cabang angkatan perang dan merupakan bagian dari Tentara Nasional Indonesia (TNI).

TNI-AD bertanggung jawab atas operasi pertahanan negara Republik Indonesia di darat.

TNI Angkatan Darat dibentuk pada tanggal 5 Oktober 1945.

Pembtukan TNI-AD bersamaan dengan dibentuknya TNI yang pada awal berdirinya bernama Tentara Keamanan Rakyat (TKR).

TNI Angkatan Darat dipimpin oleh seorang Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) yang menjadi pemimpin tertinggi di Markas Besar Angkatan Darat (MABESAD).

KASAD saat ini dijabat oleh Jenderal TNI Mulyono.

Kekuatan TNI-AD saat ini terdiri dari 2 komando utama (kotama) tempur yaitu Kostrad, dan Kopassus.

Berita Rekomendasi

BACA SELENGKAPNYA>>>

Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas