Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jadi Presiden Lagi, Ingat 10 Janji Jokowi dan Tenggat Waktu Kasus Novel Baswedan

Inilah 10 janji Jokowi dalam kampanye pemilihan presiden, simak juga tenggat waktu kasus Novel Baswedan yang dijanjikan Jokowi

Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Jadi Presiden Lagi, Ingat 10 Janji Jokowi dan Tenggat Waktu Kasus Novel Baswedan
Tribunnews/JEPRIMA
Presiden Joko Widodo saat memberikan pidato awal masa jabatan disela-sela acara Sidang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Masa Jabatan 2019-2024 di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (20/10/2019). Sidang Paripurna MPR dengan Agenda Tunggal Pengucapan Sumpah dan Pelantikan Joko Widodo sebagai Presiden Republik Indonesia dan Ma'ruf Amim sebagai Wakil Presiden Republik Indonesia terpilih periode 2019-2024. Tribunnews/Jeprima 

TRIBUNNEWS.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) melaksanakan hari pertamanya bekerja sebagai presiden terpilih 2019-2024 hari ini Seni (21/10/2019).

Jokowi sah dilantik sebagai presiden kemarin Minggu (20/10/2019) di dlaam Sidang Paripuyrna Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden di Gedung MPR, Jakarta Pusat.

Di depan ribuan anggota MPR dan tamu negara sahabat, Jokowi menyampaikan pidato pertamanya.

Pidato Jokowi dalam pelantikan presiden
Pidato Jokowi dalam pelantikan presiden (Kompas TV)
 

Presiden mengutarakan lima program kerja untuk pemerintahannya lima tahun ke depan.

Di sisi lain, Jokowi punya janji dalam kampanye Pilpres 2019.

 Daftar Nama Menko Beredar, Siapa Bertahan? Presiden Jokowi Kenalkan Menteri Kabinet Senin Ini

Ada total 10 janji yang ia sampaikan dalam pidato kebangsaan yang digelar di Sentul International Convention Center (SICC) pada Minggu (24/2/2019). terpilih sebagai presiden.

Ditambah lagi tenggat waktu pengungkapan kasus Novel Baswedan pada Oktober ini.

Berita Rekomendasi

Berikut 10 janji dan klaim yang diucapkan Jokowi jika terpilih lagi sebagai Presiden RI.

1. Kemiskinan turun dan kartu sembako murah

Jokowi bersyukur karena untuk pertama kalinya kemiskinan di Indonesia kini telah turun hingga di bawah 10 persen.

Sumber: Tribun Ambon
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas