Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Update Pendaftaran CPNS 2019: ANRI Buka Lowongan 14 Formasi Berikut Keriterianya

Kriteria pelamar ANRI pada CPNS 2019, terbuka untuk umum, difabel, dan PI/TL. Untuk pelamar Cumlaude, putra putri Papua dan Papua Barat

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Ayu Miftakhul Husna
zoom-in Update Pendaftaran CPNS 2019: ANRI Buka Lowongan 14 Formasi Berikut Keriterianya
Kolase TribunStyle.com
Cara Mudah Membuat SKCK Online untuk Pendaftaran CPNS 2019, Simak Syarat dan Caranya 

TRIBUNNEWS.COM - Update terbaru informasi terkait Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2019, Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) mengeluarkan pengumuman terkait CPNS 2019, Rabu (6/11/2019).

Berdasarkan pantauan dari Tribunnews.com, ANRI telah menentukan keriteria apa saja yang harus diketahui calon pendaftar sebelum mendaftar.

Kriteria pelamar telah ditentukan oleh pemerintah, antaranya disesuaikan dengan masing-masing jabatan.

Ada juga informasi terkait penyandang difabelitas.

Berikut ini kriteria pelamar yang akan melamar di Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI):

Update CPNS 2019: 14 Unit Kerja dan 70 Kualifikasi Pendidikan yang Dibuka

1. Kebutuhan dari masing-masing jabatan diperuntukan bagi pelamar dengan kriteria:

BERITA REKOMENDASI

a. Cumlaude adalah pelamar lulusan terbaik (dengan pujian) dari Perguruan Tinggi terakreditasi A/Unggul dan Program Studi terakreditasi A.

Unggul pada saat kelulusan yang dibuktikan dengan tanggal kelulusan yang tertulis pada ijazah.

b. Disabilitas adalah pelamar yang menyandang disabilitas fisik pada anggota gerak kaki (tungkai) dengan derajat 1 atau 2 dan memenuhi ketentuan sebagai berikut:

- Mampu melihat, mendengar dan berbicara dengan baik;

- Mampu melaksanakan tugas seperti menganalisa, mengetik, menyampaikan buah pikiran dan berdiskusi;


Sekretariat Jenderal & Badan Keahlian DPR RI Rilis Formasi CPNS 2019, Ini Kualifikasi Pendidikanya

- Mampu bergerak dengan menggunakan alat bantu berjalan selain kursi roda

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas