BESOK, Pendaftaran CPNS 2019 Dibuka, Simak Tata Cara, Jadwal Seleksi, hingga Daftar Formasi
Pendaftaran CPNS 2019 via sscasn.bkn.go.id akan resmi dibuka Senin (11/11/2019) besok. Simak tata cara pendaftaran, jadwal, hingga daftar formasi.
Penulis: Sri Juliati
Editor: Daryono
Tangkap layar situs sscasn.bkn.go.id
Pendaftaran CPNS 2019 via sscasn.bkn.go.id akan resmi dibuka Senin (11/11/2019) besok. Simak tata cara pendaftaran, jadwal, hingga daftar formasi.
Sementara itu, berikut lima dokumen penting yang wajib disiapkan dan diunggah pelamar CPNS 2019:
1. Scan KTP asli
2. Foto
3. Swafoto
4. Ijazah dan transkrip nilai asli
5. Beberapa dokumen pendukung lainnya yang dipersyaratkan oleh instansi
Berikut daftar instansi pusat dan pemerintah daerah yang membuka pendaftaran CPNS 2019, lengkap dengan jumlah formasi yang dibutuhkan:
BERITA REKOMENDASI
INSTANSI PUSAT
PEMERINTAH DAERAH
Berikut link untuk mengakses portal pendaftaran CPNS 2019 di sscasn.bkn.go.id.
(Tribunnews.com/Sri Juliati) (Kompas.com/Mela Arnani)