Natal 2019: 8 Tradisi Perayaan Natal di Indonesia, dari Meriam Bambu hingga Lovely December
Simak Beberapa Tradisi Perayaan Natal di Indonesia, Tradisi Meriam Bambu hingga Lovely December
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Ifa Nabila
Tribun Travel
ILUSTRASI Tradisi Perayaan Natal di Indonesia, Tradisi Meriam Bambu hingga Lovely December
Di wilayah Papua, tradisi perayaan natal dikenal dengan adanya Barapan.
Tradisi Barapan adalah tradisi yang membakar tumpukan batu yang digunakan untuk memanggang babi.
Tak lupa lagu-lagu natal akan dilantunkan selama 24 jam penuh.
8. Tradisi Marbinda di Sumatera Utara
Tradisi Marbinda adalah sebutan tradisi perayaan natal di Sumatera Utara.
Tradisi ini dilakukan masyarakat sana dengan mengurbankan sejumlah hewan dari hasil sumbangan yang telah terkumpul.
Dana tersebut didapat dari seluruh masyarakat dan dijadikan satu.
Berita Rekomendasi
(Tribunnews.com/Lanny Latifah)