Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Salat Gerhana atau Salat Kusuf, Kamis 26 Desember 2019: Dilakukan 2 Rakaat, Ini Langkahnya

Kemenag mengimbau umat islam di Indonesia untuk melaksanakan shalat gerhana pada Kamis, 26 Desember 2019 bertepatan 29 Rabiul Akhir 1441H.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Wulan Kurnia Putri
zoom-in Cara Salat Gerhana atau Salat Kusuf, Kamis 26 Desember 2019: Dilakukan 2 Rakaat, Ini Langkahnya
TRIBUN/SANOVRA JR
Sejumlah umat muslim melaksanakan shalat gerhana matahari di Anjungan Pantai Losari, Makassar, Sulsel, Rabu (9/3). Shalat gerhana dilaksanakan sebagai ungkapan rasa syukur atas kebesaran dan keagungan Allah SWT. TRIBUN TIMUR/SANOVRA JR 

Usholli sunnatal khusuufi rok’ataini ma’muuman lillahi ta’aalaa

Artinya: "Aku niat salat gerhana bulan dua rakaat sebagai makmum karena Allah Ta’ala."

Niat Salat Gerhana Dilakukan Sendirian:

صَلِّي سُنَّةَ الخُسُوفِ رَكْعَتَيْنِ لله تَعَالَى

Usholli sunnatal khusuufi rok’ataini lillahi ta’aalaa

Artinya: "Aku niat salat gerhana bulan dua rakaat karena Allah Ta’ala."

(Tribunnews.com/Suci Bangun Dwi Setyaningsih)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas