Peringatan Dini BMKG Hari Ini 2 Januari 2020, Pulau Jawa dan Sulawesi Dilanda Hujan Lebat
BMKG memperkirakan dalam seminggu kedepan sebagian besar wilayah Indoensia akan mengalami cuaca ekstrem
Penulis: Muhammad Nur Wahid Rizqy
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
BMKG
BMKG memperkirakan dalam seminggu kedepan sebagian besar wilayah Indoensia akan mengalami cuaca ekstrem
2. Periode 5-7 Januari 2020 :
1. Bengkulu
2. Jawa Barat
3. Jawa Tengah
4. Jawa Timur
5 Yogyakarta
6. NTB
Berita Rekomendasi
7. NTT
8. Kalimantan Barat
9. Sulawesi Selatan
10. Maluku
11. Papua Barat
12. Papua
Dengan adanya potensi cuaca ekstrem, curah hujan dengan intensitas lebat, yang dapat disertai dengan kilat / petir dan angin kencang yang akan melanda di sebagian besar wilayah Indonesia, maka BMKG memberikan imbauanya.
BMKG mengimbau agar masyarakat tetap waspada dan berhati-hati terhadap dampak yang dapat ditimbulkan.
Seperti banjir, tanah longsor, banjir bandang, genangangn, angin kencang, pohon tumbang dan jalan licin.
(Tribunnews.com/Muhammad Nur Wahid Rizqy)