Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Banyak yang Gagal, Ini Tanggapan Pengelola Soal Satu Orang Mengaku Lolos 5 Akun Kartu Prakerja

Banyak yang tak lolos gelombang pertama pendaftaran kartu prakerja, namun ada yang mengaku 5 akunnya lolos dan dapat insentif, ini kata pengelolanya.

Penulis: Asytari Fauziah
zoom-in Banyak yang Gagal, Ini Tanggapan Pengelola Soal Satu Orang Mengaku Lolos 5 Akun Kartu Prakerja
Tangkap layar www.prakerja.go.id
Tanya Jawab Seputar Akun Kartu Prakerja, Ini Cara Mengetahui Status Peserta Lolos atau Tidak 

TRIBUNNEWS.COM - Banyak yang tak lolos gelombang pertama pendaftaran kartu prakerja, namun ada yang mengaku 5 akunnya lolos dan dapat insentif, ini kata pengelolanya.

Wabah virus corona memberikan dampak yang beragam bagi banyak orang.

Salah satunya adalah PHK yang terpaksa dilakukan karena roda ekonomi sedang tak berjalan normal.

Untungnya pemerintah memberikan bantuan melalui kartu prakerja.

 Gelombang Kedua Pendaftaran Kartu Prakerja Dimulai Hari Ini, Cek Syarat dan Cara Daftar Agar Lolos

 Pelatihannya Dilakukan Online, Ini Cara Daftar Kartu Pra Kerja Lewat www.prakerja.go.id,

Masyarakat yang berhasil mendapat kartu ini bisa mendapatkan sejumlah manfaat.

Mulai dari pelatihan secara online hinggan insentif hingga Rp. 3.550.000.

Kartu Pra Kerja
Kartu Pra Kerja (ist)

Pendaftaran gelombang satu kemarin ditutup dan hanya sedikit yang berhasil lolos.

BERITA REKOMENDASI

Namun di tengah kabar ini, ramai dibicarkan ada yang mengaku berhasil meloloskan 5 akun sebagai penerima kartu prakerja.

Bagaimana kabar ini tersebar lewat statusnya di Facebook hingga tanggapan pengelola kartu prakerja?

HALAMAN SELANJUTNYA ==============>

Sumber: Tribun Mataram
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas