Jawaban Soal SMP Belajar dari Rumah TVRI Selasa 12 Mei 2020: Volume dan Luas Bangun Ruang Sisi Datar
Simak Jawaban Soal SMP Belajar dari Rumah TVRI, Selasa 12 Mei 2020, Materi Volume dan Luas Bangun Ruang Sisi Datar.
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
Volume limas = 1/3 x Luas Alas x Tinggi
Volume limas = 1/3 x (14 x 14) x 24
Volume limas = 1/3 x 4704
Volume limas = 1568 m3
Volume prisma = Luas Alas x Tinggi
Volume prisma = 14 x 14 x 24
Volume prisma = 4704 m3
Jadi salah jika Kakak mengatakan volume air yang dibutuhkan untuk mengisi prisma adalah 3.000 m3, karena yang benar adalah 4704 - 1568 = 3136 m3.
*Disclaimer: Kunci jawaban ini hanya sekadar pegangan untuk orang tua mengoreksi jawaban anak.
Baca: JAWABAN Soal TVRI Kelas 1-3 SD Materi Penjumlahan, Perkalian dan Pembagian
Baca: Bagaimana Bentuk dan Sifat Bayangan Rina di Cermin? KUNCI Jawaban SD 4-6 Belajar dari Rumah TVRI
Simak jadwal program Belajar dari Rumah yang tayang di TVRI, Selasa (12/5/2020):
08.00 - 08.30 WIB (PAUD dan sederajat)
Jalan Sesama: Alat Hebat
08.30 - 09.00 WIB (SD Kelas 1 - 3 dan sederajat)
Khan Academy: Penjumlahan, Perkalian, Pembagian
09.00 - 09.30 WIB (SD Kelas 4 - 6 dan sederajat)
X-Sains: Bunyi dan Cahaya
09.30 - 10.00 WIB (SMP dan sederajat)
Matematika Manfaat Betul: Volume dan Luas Bangun Ruang Sisi Datar
10.00 - 10.30 WIB (SMA dan sederajat)
Matematika: Transformasi Geometri Translasi dan Refleksi
10.30 - 11.00 WIB (Keluarga Indonesia Parenting)
Pentingnya Nutrisi untuk Perkembangan Anak
21.30 - 23.30 WIB
Film Nasional: Sarmin
*Disclimer: Jadwal ini dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan penyiaran TVRI dan Kemendikbud. Jika ada perubahan jadwal akan diinformasikan lebih lanjut.
(Tribunnews.com/Lanny Latifah)