Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cerita Tenaga Medis yang Habiskan Lebaran di RS Darurat Covid-19 Wisma Atlet: Kita Saling Menguatkan

Pandemi Virus Corona membuat perayaan hari raya lebaran atau Idul Fitri sedikit berbeda.

Penulis: Niken Nining Aninsi
Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
zoom-in Cerita Tenaga Medis yang Habiskan Lebaran di RS Darurat Covid-19 Wisma Atlet: Kita Saling Menguatkan
Ahmad Zaimul Haq/Surya
Ilustrasi petugas medis 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Pandemi Virus Corona membuat perayaan hari raya lebaran atau Idul Fitri sedikit berbeda.

Idul Fitri tahun ini hanya dihabiskan di dalam rumah dan membatasi aktivitas silaturahmi ke luar rumah.

Tahun ini juga tidak ada mudik ke kampung halaman, kegiatan tersebut juga dilarang oleh pemerintah.

Baca: Beralih Profesi Semasa Pandemi Covid-19 sebagai Tenaga Medis di Wisma Atlet, Ini Kisah Putra Pratama

Baca: Pasien Virus Corona Ancam Bunuh Diri hingga Dokter dan Tenaga Medis Dimarahi Sampai Diintimidasi

Dilansir Kompas.com, bagi para tenaga medis yang merayakan Lebaran, kali ini harus meghabiskan Hari Kemenangan dengan merawat pasien Covid-19.

Salah satunya perawat di Rumah Sakit Darurat (RSD) Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, Annisa Walidatus Sholihah (26).

BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas