Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jadwal Belajar dari Rumah TVRI Kamis 28 Mei 2020: Terjebak di Hutan Lindung dan Kumpulan Film Pendek

Simak jadwal TVRI Belajar dari Rumah pada Kamis 28 Mei 2020, akan tayang Terjebak di Hutan Lindung dan kumpulan film pendek.

Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Miftah
zoom-in Jadwal Belajar dari Rumah TVRI Kamis 28 Mei 2020: Terjebak di Hutan Lindung dan Kumpulan Film Pendek
Tangkapan layar TVRI
Simak jadwal TVRI Belajar dari Rumah pada Kamis 28 Mei 2020, akan tayang sebuah cerita Terjebak di Hutan Lindung dan kumpulan film pendek. 

09.00 - 09.30 WIB (untuk siswa-siswi SD Kelas 4-6 dan sederajat)

Anti-Corruption Film Festival: Baskara ke Wukir

09.30 - 10.00 WIB (untuk siswa-siswi SMP dan sederajat)

Festival Video Edukasi:

- Mewujudkan Harapan
- Bagong

10.00 - 10.30 WIB (untuk siswa-siswi SMA/SMK dan sederajat)

Blogger Putih Abu-abu: Warna-warni Pisang Ijo

Berita Rekomendasi

10.30 - 11.00 WIB (untuk orang tua dan guru)

Keluarga Indonesia: Cara Mengajari Anak dalam Bertutur Kata dan Berperilaku Sopan

21.30 - 23.30 WIB

Kumpulan Film Film Pendek Pohon Keluarga:

- Sasi Takon
- Lemantun
- Kembalilah dengan Tenang
- Wan An

 Baca: Jadwal Masuk Sekolah Belum Ditentukan, Kemendikbud Tunggu Keputusan Gugus Tugas Covid-19

Baca: Tips Supaya Bisa Mengontrol Nafsu Makan yang Tak Terkendali Setelah Lebaran, Yuk Terapkan!

Sesuai dengan informasi pada laman kemendikbud.go.id, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) bekerja sama mengisi libur sekolah dengan program edukasi penguatan karakter.

Kerja sama ini dilakukan KPK dan Kemendikbud melalui program Belajar dari Rumah di TVRI yang merupakan inisiatif Kemendikbud.

Setiap Senin hingga Jumat yakni tanggal 18 hingga 29 Mei 2020, fillm-film KPK yang ditayangkan akan membuat anak sekolah tetap teredukasi dan terhibur selama libur Idul fitri.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas