Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Dengar Kasusnya Akan Dibuka Kembali, Habib Rizieq Singgung Revolusi Berdarah

Rizieq Shihab bahkan menyinggung soal revolusi berdarah terkait kasus hukum yang dinilai tidak adil.

Editor: Putradi Pamungkas
zoom-in Dengar Kasusnya Akan Dibuka Kembali, Habib Rizieq Singgung Revolusi Berdarah
Tribunnews/JEPRIMA
Pemimpin Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab saat menyapa pendukung dan simpatisan saat tiba di sekitar markas FPI, Petamburan, Jakarta Pusat (10/11/2020) Saat tiba, Rizieq menyampaikan orasi di hadapan massa pendukungnya untuk melakukan revolusi akhlak. Tribunnews/Jeprima 

TRIBUNNEWS.COM – Pemimpin Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab menyinggung revolusi berdarah saat mendengar kasusnya akan dibuka kembali.

Awalnya dia menyindir sikap aparat penegak hukum yang terkesan berusaha mencari-cari kesalahannya.

Dia juga mengatakan bahwa ada orang-orang yang berusaha mengungkit kembali kasus-kasus pidana yang melibatkan dirinya.

Dikutip dari pemberitaan Tribunnews.com, Rizieq Shihab bahkan menyinggung soal revolusi berdarah terkait kasus hukum yang dinilai tidak adil.

“Ini saya belum apa-apa. Nanti Habib Rizieq akan kita buka kasusnya. Wah, ini apa-apaan, sudahlah. Jangan buka kasus yang tidak ada,” kata Habib Rizieq dalam unggahan kanal YouTube Front TV, Kamis (12/11/2020).

BACA SELENGKAPNYA>>>

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas