Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kalah Judi Tembak Ikan, Polisi di Medan Nekat Gadaikan Motor Tetangga

Diduga lantaran kalah bermain judi, seorang oknum polisi di Delitua, Kota Medan, Sumatera Utara, nekat menggadaikan sepeda motor milik tetangganya.

Editor: Choirul Arifin
zoom-in Kalah Judi Tembak Ikan, Polisi di Medan Nekat Gadaikan Motor Tetangga
istimewa
Bripka GM Sitinjak, oknum polisi Polsek Delitua diamankan Propam Polrestabes Medan karena diduga terlibat kasus dugaan penipuan dan penggelapan sepeda motor, Rabu (13/1/2021). 

Kemudian, pada pagi harinya, ia diminta untuk menemani Bripka GM Sitinjak ke ATM menarik uang untuk membayar sisa utang tersebut.

"Pagi harinya dia ajak ke ATM mau ambil duitnya rupanya dicolok-coloknya ATM nya kena blokir.

Kena blokir rupanya memang nggak ada isinya," ungkap Ferdinan.

Ferdinan menuturkan dirinya diajak makan dan akhirnya ditinggalkan oknum polisi tersebut dengan jaminan sepeda motornya merek Honda BK 4102 AFN.

"Ayok kita makan, bapak tunggu di sini, lalu ditinggalinya saya.

Terus kereta saya enggak dibawanya dijaminkan di sini karena hutangnya tadi. Saya ditinggalinya di sini sama keretanya," ungkapnya.(Victory Arrival Hutauruk/tribunmedan.com)

Artikel ini telah tayang di tribun-medan.com dengan judul Oknum Polisi Polsek Delitua Diamankan, Diduga Gadaikan Motor Warga Usai Kalah Judi Tembak Ikan

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Medan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas