CEK Lolos atau Tidak Kartu Prakerja Gelombang 16 di www.prakerja.go.id atau Lewat SMS, Ini Caranya
Cek pengumuman Kartu Prakerja gelombang 16 bisa lewat dashboard Prakerja dan pemberitahuan SMS. Simak caranya di sini!
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Citra Agusta Putri Anastasia
Selain pemberitahuan SMS, peserta juga dapat mengecek kelolosan Kartu Prakerja melalui laman www.prakerja.go.id.
Anda dapat mengeceknya langsung melalui dashboard Kartu Prakerja.
Cara cek lolos atau tidak melalui dashboard Kartu Prakerja:
- Pada tanggal pengumuman seleksi Gelombang, pendaftar bisa login ke akun Kartu Prakerja di https://www.prakerja.go.id/.
- Kemudian cek dashboard akun Kartu Prakerja (dashboard Kartu Prakerja).
- Jika lolos seleksi, pendaftar juga akan menerima notifikasi kelolosan melalui SMS.
- Selain itu, pendaftar juga dapat melihat nomor Kartu Prakerja dan status saldo pada dashboard akun tersebut.
- Jika tidak lolos, pendaftar akan mendapatkan akan ada notifikasi “Tidak Lolos” pada dashboard akun Kartu Prakerja.
Syarat Daftar Kartu Prakerja
Peserta yang akan mendaftar Kartu Prakerja wajib memenuhi 3 syarat berikut:
1. Warga Negara Indonesia (WNI).
2. Berusia minimal 18 tahun.
3. Tidak sedang menempuh pendidikan formal.
Tata Cara Daftar Kartu Prakerja dikutip dari prakerja.go.id:
Buat Akun Prakerja