Daftar Lengkap 13 Formasi CPNS Kejaksaan 2021 untuk Lulusan SMA, D3, D4 Hingga S1
Kejaksaan RI membuka kuota sebanyak 4.148 orang untuk mengisi 13 formasi CPNS 2021 bagi lulusan SMA, D3, D4 hingga S1.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Arif Fajar Nasucha
7. Analis Rancangan Naskah Perjanjian
Formasi ini dibuka untuk 77 orang, dan dapat dilamar oleh lulusan:
- S1 Hukum
- S1 Ilmu Hukum
8. Terampil Auditor
Formasi ini dibuka untuk 66 orang, dan dapat dilamar oleh lulusan:
- D3 Akuntansi
- D3 Ekonomi
- D3 Manajemen
9. Pengolah Data Intelijen
Formasi ini dibuka untuk 432 orang, dan dapat dilamar oleh lulusan:
- D3 Komputer
- D3 Teknik Informatika
- D3 Manajemen Informatika
- D3 Administrasi Perkantoran
10. Pengawal Tahanan/ Narapidana
Formasi ini dibuka untuk 494 orang, dan dapat dilamar oleh lulusan:
- SLTA/SMA Sederajat
11. Ahli Pertama Penilai Pemerintah
Formasi ini dibuka untuk 43 orang, dan dapat dilamar oleh lulusan:
- S1 Ekonomi
- S1 Manajemen
- S1 Teknik Sipil
12. Ahli Pertama Perencana
Formasi ini dibuka untuk 37 orang, dan dapat dilamar oleh lulusan:
- S1 Ekonomi
- S1 Manajemen
13. Ahli Pertama Penerjemah
Formasi ini dibuka untuk 5 orang, dan dapat dilamar oleh lulusan:
- S1 Bahasa Inggris
- S1 Bahasa Mandarin
Berita lain terkait CPNS 2021
(Tribunnews.com/Widya)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.