Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kelompok Rentan Kerap Alami Stigma di Meja Hijau, Pasal Living Law dalam RKUHP Dinilai Berbahaya

Kelompok rentan kerap mengalami stigma di meja hijau, pasal living law dalam RKUHP dinilai berpotensi over-kriminalisasi

Penulis: Inza Maliana
Editor: Sri Juliati
zoom-in Kelompok Rentan Kerap Alami Stigma di Meja Hijau, Pasal Living Law dalam RKUHP Dinilai Berbahaya
Freepik
Ilustrasi. Kelompok rentan kerap mengalami stigma di meja hijau, pasal living law dalam RKUHP dinilai berpotensi over-kriminalisasi 

Misalnya, saat mendampingi seorang klien perempuan dengan kasus narkotika, Christian mengatakan ada stigma yang ikut dibahas dalam perkaranya.

Seperti mempertanyakan kepantasan seorang perempuan menjadi pecandu hingga menyarankan berdiam diri di rumah dan menjadi Ibu.

Baca juga: Komisi III DPR Usul Pembahasan RKUHP dan RUU Pemasyarakatan Dilanjutkan

Baca juga: Menkumham Harap DPR Surati Presiden Jokowi terkait Pembahasan RKUHP dan RUU Pemasyarakatan

Menurut Christian, stigma yang muncul seperti itu sudah di luar konteks hukum yang seharusnya dibahas.

Padahal, seharusnya meja hijau digunakan untuk menegakkan hukum dan keadilan.

"Menurut kami aneh sekali ada pertanyaan seperti itu dan itu di luar konteks hukum yang justru menyerang pribadi personal dan judgemnental sekali."

"Untuk itu kita nggak kebayang jika RKUHP ini akan disahkan," ungkap Christian.

(Tribunnews.com/Maliana)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas