Bantuan Kuota Internet Gratis Cair 11-15 September 2021, Ini Syarat dan Besaran Kuotanya
Bantuan kuota internet dan bantuan Uang Kuliah Tunggal (UKT) akan disalurkan mulai September 2021, ini syarat penerimanya.
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Arif Fajar Nasucha
Tangkap layar kuota-belajar.kemdikbud.go.id
Bantuan Kuota Data Internet Kemendikbud Ristek 2021. Bantuan kuota internet dan bantuan Uang Kuliah Tunggal (UKT) disalurkan mulai September 2021.
- Mahasiswa Aktif;
- Bukan penerima KIP Kuliah/Bidikmisi;
- Kondisi keuangannya membutuhkan bantuan untuk Semester Ganjil 2021.
2. Cara Mendaftar Bantuan
Mahasiswa yang memerlukan bantuan UKT mendaftarkan diri ke Pimpinan Perguruan Tinggi.
Kemudian, Pimpinan Perguruan Tinggi mengajukan penerima bantuan UKT ke Kemendikbudristek.
Nantinya, bantuan akan disalurkan langsung ke Perguruan Tinggi masing-masing.
Berita Rekomendasi
Informasi selengkapnya klik di sini.
(Tribunnews.com/Latifah)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.