Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

6 Jenis Investasi Modal Kecil untuk Pemula, Reksadana hingga Koleksi Barang Bisa Jadi Pilihan

Ketahui dulu jenis investasi apa yang tepat untukmu. Apakah reksadana, emas, atau saham? Berikut ini ulasan investasi untuk pemula dengan modal kecil.

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Miftah
zoom-in 6 Jenis Investasi Modal Kecil untuk Pemula, Reksadana hingga Koleksi Barang Bisa Jadi Pilihan
Kontan.co.id
Ilustrasi Uang- Ketahui dulu jenis investasi apa yang tepat untukmu. Apakah reksadana, emas, atau saham? Berikut ini ulasan investasi untuk pemula dengan modal kecil. 

TRIBUNNEWS.COM - Di era digitalisais seperti saat ini, mulai banyak orang yang memahami apa itu investasi.

Kesadaran masyrakat untuk berinvestasi semakin meningkat.

Hal ini juga didukung oleh revolusi industri 4.0 dari aspek teknologi digital dalam segala aspek.

Termasuk terciptanya investasi dengan modal kecil.

Hal ini mematahkan anggapan jika investasi hanya untuk orang kaya.

Nyatanya, sekarang investasi bisa dilakukan dengan mudah dan murah.

Secara garis besar, investasi adalah upaya menanamkan modal atau dana dengan harapan bisa mendapatkan keuntungan (return) di masa mendatang.

Berita Rekomendasi

Agar tidak salah pilih, ketahui dulu jenis investasi apa yang tepat untukmu.

Apakah reksadana, emas, atau saham?

Berikut ini ulasan investasi untuk pemula dengan modal kecil yang bisa kamu pelajari.

1. Emas

ILUSTRASI EMAS - Turki Klaim Temukan Cadangan Emas Baru Seberat 99 Ton atau Senilai Rp 84,6 Triliun
ILUSTRASI EMAS (Pexels)

Jenis investasi pemula modal kecil yang pertama adalah emas.

Faktanya, banyak orang yang mengincar emas batangan sebagai instrumen atau jenis investasi.

Cara investasi emas mudah dipahami, aman, dan nilainya terus naik setiap tahunnya.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas